Perubahan pada diri amat berharga





Cermin bersih itu telah bernoda

Noda yang ia buat sendiri
Dan mengotori seluruh jasmani dan rohaninya
Ia berani mengutuk dirinya sebagai kaca yang tak lagi berharga
Tak lagi menyenangkan para pemakainya,
Tak sedap lagi untuk dijadikan pemantul bentuk di hadapannya
Hanya karena setitik noda, rusak semuanya
Noda yang ia biarkan setiap detik waktu bertambah
Hingga kini tiada lagi yang peduli padanya
Yang ada sekarang penyesalan
Menyesal?
Menangis?
Meratapi nasib diri?
Putus asa?
Pikiran bodoh menghampiri?
Semua atas kebodohannya sendiri!
Apalagi yang bisa dia harapkan??
Belas kasih dari yang telah dikhianatinya?
Mungkinkah?
Tiada yang mustahil bagi Dia peniup nafas bagi makhluknya
Kun fa yakun!!! Jadilah maka jadilah!!!
Hanya saja ia harus bersujud segera dengan kerendahan hati padaNya
Mengakui semua kesalahan bodoh yang ia lakukan
Segera lakukan!!! Lakukan!!!
Revolusikan diri sesegera mungkin
Karena kematian telah mengintai,
Tinggal menunggu waktu
Lalu
Mintalah maaf pada semua yang telah tersakiti oleh diri
Jadikan cermin hati itu kembali bersih
Sebersihnya hati para kekasih Allah ya rahman, ya rahim.


Perubahan terhadap manusia bukan dilakukan dengan cepat malah memerlukan masa yang agak panjang . Lupakan perkara yang dah lepas dan menjadi yang lebih baik . Istiqamah kerana Allah sayang sayang sekalian :)

' Dah Baca Erkk ? Follow Sini Tau =)) '

No comments:

Post a Comment

Star Candy